Bunda tentunya punya berbagai pertimbangan mulai dari tempat bersalin di jogja yang bagus dan nyaman. Rumah sakit bersalin di jogja yang menerima bpjs, sampai ke rumah sakit bersalin yang pro IMD, pro ASI, dan lainnya.
Agar para calon bunda tak kebingungan. Ridhoaqoahjogja.com telah mencari tahu rumah sakit bersalin di Jogja yang banyak direkomendasikan yang mugkin bisa dijadikan bahan pertimbangan. Karena setiap rumah sakit bersalin biasanya menyediakan fasilitas yang berbeda-beda jadi ada baiknya kita bersiap-siap dengan segala kondisi.
Berikut 5 Rumah sakit bersalin di jogja
- RSKIA Rachmi Tempat Bersalin Jogja
RSKIA Rachmi dibantu ahli medis profesional di bidangnya. Tim medis tersebut ialah lulusan dari universitas – universitas terbaik di Indonesia. Kelebihan pelayanan yang RSKIA Rachmi tawarkan ialah pelayanan kesehatan dengan sistem homecare. Pasien cukup menelepon RSKIA Rachmi dan memberitahukan alamat rumah, petugas akan segera datang dan melayani pasien di rumah. - RSKIA Adinda Soragan – Rumah Sakit Bersalin di Bantul
Pelayanan di RSKIA Adinda Soragan tak perlu diragukan. Dokter dan tenaga medis yang menangani pun juga berpengalaman dan mengusahakan melakukan persalinan dengan normal. Biaya bersalinpun juga cukup terjangkau. - Rumah Bersalin Klinik Khadijah
Rumah Bersalin Khadijah mempunyai pelayanan yang ramah, tempat yang nyaman dan bersih. Rumah sakit bersalin mendapat kesan yang baik dari para pasiennya. - RSKIA Sadewa – Rumah Sakit tempat bersalin di Jogja Yang Menerima BPJS
RSKIA Sadewa adalah perkembangan dari balai pengobatan, Rumah bersalin, Kesehatan ibu dan Anak SEMAR (BP-RB-KIA-SADEWA) dan berada dibawah PT. Semar Bakti Husada Prima, RSKIA SADEWA mendapat izin operasional sejak bulan November 2009 dan diresmikan tanggal 21 februari 2010. RSKIA SADEWA dalam memberikan pelayanannya mengambil filosofi dasar bahwa pelayanan kesehatan yang baik itu harus tidak mahal.
5. RS Sakina Idaman – Rumah Sakit tempat Bersalin di jogja Sleman Yang Menerima BPJS
Didukung fasilitas taman bermain anak, fasilitas parkir yang luas, aman dan nyaman serta berbagai fasilitas pendukung yang lain yang memuaskan.
Menarik Membaca: Harga Paket Aqiqah Anak Perempuan